Judul lagu : Bunga Surga
Pelantun : Any dan Gerry Mahesa
Musik by New Palapa
Sikap optimisme akan kesatuan cinta bahwa tidak akan berpisah walau seribu hadangan dan tantangan yang menggoda menggambarkan lagu ini. Hati yang sudah saling terpaut satu sama lain, saling mencintai, saling menyayangi dan sama - sama akan setia dan mempertahankan cinta. Ibarat bunga surga yang tidak akan perla layu selamanya, ibarat ombak laut yang akan selalu bergelora dalam cinta.
Jika memang pasangan kita pantas dan layak untuk menjadi pendamping, karena kebaikan dan akhlaknya maka pertahankan dengan sungguh sungguh. Terima kasih
No comments:
Post a Comment